Newest Post

// Posted by :Rezdevost // On :Jumat


Hampir di seluruh pelosok di Indonesia mempunyai peninggalan dari penyebaran agama hindu buddha. Salah satunya adalah provinsi Jawa Tengah dan Jawa Timur. Peninggalan yang ditinggalkan pun bermacam-macam mulai dari candi, prasasti maupun peninggalan-peninggalan lainnya. Kali ini kita akan membahas perbedaan yang terletak pada kedua candi di kedua provinsi ini yang tentunya memiliki ciri khas tersendiri. Perbedaan apakah itu? Check it out..

No
Perbedaan
Candi Jawa Tengah
Candi Jawa Timur
1
Bentuk
Tambun(pendek, besar)
Ramping
2
Atap
Stupa/Ratna
Kubus
3
Ragam Hias
Timbul, Natural
-
4
Menghadap Arah
Timur
Barat
5
Letak Candi Induk
Tengah
Belakang
6
Pintu
Relung(kalama kara)
-
7
Bahan Dasar
Batu Kali/Batu Andesit
Batu Bata
   
Candi Banyunibo

Candi Borubudur

Candi Kalasan

Candi Jawi

Candi Singosari

Leave a Reply

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

// Copyright © Jas Merah //Anime-Note//Powered by Blogger // Designed by Johanes Djogan //